
Taman Nasional Baluran
318 km, Rindu akan Baluran ‘Africa van Java’ : #RideWithThole
Kali ini saya akan membagikan kerinduan saya akan suasana padang savana bak Negara Africa. Ya, tidak lain dan tidak bukan adalah Taman Nasional Baluran. Taman nasional yang terletak di Kabupaten Situbondo, Jawa Timur ini, menyimpan satu kisah tersendiri dalam perjalanan saya. Karena pada perjalanan kali ini, merupakan pertama kalinya saya jalan dengan kamera DSLR saya.…